Sabtu, 29 Juni 2013

Cara Membuat Template Blog Dengan Mudah

Mungkin Banyak Orang Yang Ingin Membuat Template Sendiri Tapi Mungkin tidak tahu Caranya, Kali Ini Saya Akan Memberi Tahu Cara Membuat Template.

1. Buka http://www.pimp-my-profile.com/generators/blogger.php
2. Klik Start >

3. 1. adalah warna background Template kamu, 2. adalah gambar backround Template kamu, 3. adalah posisi, 4 adalah membuat  tampilan garis di blog Seperti Template Dark Blue Template V.1

4. Sama Seperti Tadi
5. 1. adalah Warna judul blog, tulisan judul blog, size judul blog dll, 2. adalah Warna judul postingan dll 3. warna postingan dll 4. Warna Link dll

6. Itu Dilanjutkan Saja (wkwkwkkw)
7. 1. adalah url gambar header yg kamu mau 2. adalah ukuran gambar header


8. 1. adalah untuk melihat bagaimana templatenya ketika sudah jadi, 2. adalah untuk mengetahui kode html template yg kamu buat dan kamu bisa edit edit lagi


Semoga Bermanfaat, Jika Kamu Tidak Tahu Bisa Bertanya


Label: ,

4 Komentar:

Pada 23 Juli 2013 pukul 06.41 , Anonymous Tova Maulana mengatakan...

sob klo mau ngubah gambar header gimana

 
Pada 23 Juli 2013 pukul 14.36 , Anonymous Latu Alam Saputra mengatakan...

Cari Aja Url Gambar Yang Kamu Upload tadi

 
Pada 26 Juli 2013 pukul 03.00 , Anonymous Allpen Liebe mengatakan...

Kesalahan saat mengurai XML, baris 2, kolom 6: The processing instruction target matching "[xX][mM][lL]" is not allowed.

tulisannya kyak gtu setiap save,trs gmna dunk,g bsa di save udah cpek" buat jga

 
Pada 27 Juli 2013 pukul 03.15 , Anonymous Latu Alam Saputra mengatakan...

mungkin kamu copy kodenya belum semuanya

 

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda