Selasa, 09 Juli 2013

Cara Membuat Daftar Isi Di Blog


~YO Admin Dark Kage Posting Lagi Hehehe, Kali Ini Tentang Cara Membuat Daftar Isi Di Blog.

Baiklah Pertama

  • Buka Dashboard
  • Buatlah Sebuah Posting Dengan Judul Seterah Anda ( Admin Sarankan Judulnya Daftar Isi )
  • Disaat kalian post ada dua pilihankan [ Compose | Html ] (Pilih Html)
  • Masukan Kode Berikut


<div style="background: url(#); border: 2px solid #00ffff; height: 700px; overflow: auto; padding: 5px; width: 100%;">
<span style="color: #007acc; font-size: 14px;"><b>DAFTAR ISI</b></span>
<script src="http://yourjavascript.com/23131381311/daftarisinyablog.js">
</script>
<script src="http://darkkage10.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=500&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script></div>

Keterangan : 
Ganti kode berwarna BIRU MUDA dengan alamat/URL gambar background daftar isi yang kalian inginkan
Ganti kode berwarna MERAH dengan ukuran garis/border yang kalian inginkan
Ganti kode berwarna BIRU dengan jenis garis/border yang kalian inginkan ( Solid, Dashed, Dotted, dan sebagainya )
Ganti kode berwarna KUNING dengan warna garis/border yang kalian inginkan
Ganti kode yang berwarna UNGU dengan ukuran daftar isi yang kalian inginkan

Ganti kode yang berwarna PINK dengan warna huruf yang kalian inginkan

Ganti kode yang berwarna ORANGE dengan ukuran huruf yang kalian inginkan

Ganti kode berwarna HIJAU dengan alamat blog/website kalian

Terakhir publikasikan daftar isi tersebut seperti postingan biasa

Sumber : YONDARKNESS

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda